Selasa, 04 Juni 2013

Pengeringan Briket Batubara Secara Tradisional atau Menggunakan Tenaga Surya Hibrid

Image

Pengeringan Briket Batubara Secara Tradisional, masih sangat tergantung dengan sinar matahari. Bila tiba-tiba hari hujan, maka perlu usaha keras dan cepat untuk menghindarkan briket terpapar air hujan yang dapat menyebabkan briket hancur. Dengan alat pengering tenaga hibrid, matahari dan/biomasa, maka pengeringan briket batubara tidak lagi tergantung dengan keberadaan sinar matahari saja, namun, walaupun hari hujan, pengeringan briket masih bisa dilakukan, sehingga produksi briket menjadi lancar seperti terlihat pada gambar berikut :





Untuk informasi lanjut tentang alat pengering briket batubara tenaga surya hibrid, hubungi:
Ir. A Anam,MT  HP. 08128068608 atau 0217560550
email : ahsonosh@yahoo.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar